Visi, Misi dan Motto Madrasah

Visi, Misi dan Motto Madrasah

Visi

Menjadi Madrasah teladan dalam membentuk karakter siswa yang berakhlak mulia, bertanggungjawab, humanis, berjiwa mandiri dan bernilai spiritual yang tinggi, unggul dalam prestasi, dan membumi dalam kehidupan sehari-hari serta berkarakter Ahlusunah Wal Jama’ah.

Misi

  1. 1. Mewujudkan Madrasah Unggul dan Bereputasi.
  2. 2. Mencetak Generasi Emas Berkarakter dengan menanamkan iman, akhlak mulia, kreativitas, dan kepemimpinan yang siap bersaing di tingkat nasional maupun global.
  3. 3. Mengintegrasikan Kurikulum Nasional Merdeka dan Kurikulum Berbasis Cinta.
  4. 4. Menghadirkan Guru Inspiratif dan Inovatif yang kreatif, visioner, dan mampu menumbuhkan semangat belajar peserta didik.
  5. 5. Menghadirkan lingkungan belajar yang digital-friendly, hijau, dan mendukung tumbuh kembang potensi peserta didik.
  6. 6. Menumbuhkan Generasi Pecinta Lingkungan yang peduli, bertanggung jawab, dan mampu mengkolaborasikan kecintaan terhadap lingkungan dalam kehidupan sehari-hari.

Motto

"Ilmu, Iman, dan Akhlak sebagai Jalan Kesuksesan Dunia Akhirat"